Jumat, 27 September 2013

Penginstalan Windows 7

2.         Menginstall Windows 7 Ultimate
Sebelum kita melakukan instalasi pada sebuah PC/Laptop, lakukan langkah-langkah sebagai berikut :
a.         Komponen yang dipersiapkan untuk instalasi Windows 7 Ultimate. Komponen yang dipersiapkan untuk instalasi Windows 7 Ultimate antara lain : DVD Master Windows 7, PC/Laptop yang mendukung DVD-Room, Softwere Windows 7 Loader (jika tidak mempunyai serial numbernya).
b.        Langkah – langkah melakukan instalasi.


                        Setting BIOS agar first boot dari DVD-ROM.                      

Proses instalasi Windows 7 dimulai, Windows is loading file

 
Dilanjutkan Starting Windows, tunggu sampai muncul gambar. Setting saya biarkan default, jika ingin beda ya silahkan. Klik Next.
                       Tampil jendela baru, klik Install now



  
                       Tampil jendela kebijakan lisensi agreement. Diberi centang atau diklik pada kotak I accept the license terms, klik Next. Tampil pilihan instalasi seperti gambar di bawah ini
 
Jika sebelumnya sudah ada OS versi lama, bisa klik Upgrade, dan teruskan sendiri, karena saya belum pernah memilih ini.
Dalam tutorial install Windows 7 ini memilih klik Custom (advanced).
                    Membuat partisi Windows (drive).
       Untuk membuat partisi klik Drive options (advanced) maka tampil beberapa opsi seperti gambar di bawah ini, dengan klik New.
 
 Pada kotak Size isikan besar partisi, jika ingin 40 GB maka ditulis 40000. Mengalokasikan drive C 50 GB, maka ditulis 50000. Selanjutnya klik Apply, muncul peringatan seperti gambar di bawah ini klik Ok.              

9)                        Memilih partisi instalasi Windows.
Setelah membuat beberapa partisi, silahkan pilih yang diijinkan Windows. Selanjutnya klik Next.
10)                    Installing Windows.
Proses instal Windows ke komputer. Butuh beberapa waktu. 

 
Setelah selesai komputer akan restart, tunggu beberapa saat.
                       Isi Username. Silahkan isi seperti gambar di bawah ini.


                        Selanjutnya password sebaiknya dikosongkan saja langsung klik Next.
                Masukkan nomor seri (jika sudah punya). Bisa dikosongkan (bila anda tidak punya).



Jangan lupa hilangkan centang Automatically activate Windows when I’m online, klik Next.
                        Jendela selanjutnya pilih Ask me later.
        Jendela berikutnya bisa di setting sekalian untuk zona, waktu dan tanggal, atau belakangan, klik Next.
Jendela Network terserah pilih yang mana. Kalau laptop bisa Public network. Untuk PC di rumah bisa Home network. Hanya untuk keamanan

    Ada tulisan Welcome.
               Tampil Dekstop, Windows 7 Ultimate sudah terinstall di PC atau laptop anda.
                    Apabila serial numbernya dikosongi. Instalkanlah Windows
Loader. Tunggu beberapa saat. Sampai ada perintah Restart.Pilih Restart.
              Setelah Tampil Dekstop lagi, Windows 7 Ultimate sudah aktif dan
                     Terinstal di PC/Laptop anda.



Tidak ada komentar:

Posting Komentar